Babinsa Koramil Lebong Selatan Hadiri Pelantikan Kades Talang Leak

Bingin Kuning, Babinsa Koramil 409-02/Lebong Selatan Kodim 0409/RL Serda Sabandi menghadiri acara pelantikan & pengambilan sumpah jabatan PJS Kades Talang Leak 2.Selasa(18/03/20)
Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Kantor Camat Bingin kuning dengan dihadiri oleh Camat Bingin kuning & staf, Babinsa Koramil 409-02/LS Serda Sabandi, Ka.KUA Bingin kuning, Ka.Puskesmas Plabuhan, Kades sekecamatan Bingin kuning serta Tamu undangan.

Babinsa Koramil 409-02/LS Serda Sabandi dalam sambutannya berpesan agar pejabat Kepala Desa yang abru dilantik untuk melaksanakan segala program pembangunan kemasyarakatan Dana Desa dapat dimanfaatkan dan berguna bagi masyarakat. Laksanakan program pembangunan dan kemasyarakatan desa. Libatkan peran serta masyarakat agar dapat diajak bergotong royong.Ayomi masyarakat dab nerikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.
Saya mengucapkan selamat kepada Pjs Kades Talang Leak 2 yang baru saja dilantik.Harapan Pjs Kades Talang Leak 2 dapat melanjutkan roda pemerintahan didesa sampai dilantiknya kepala desa definitif.ujar Babinsa Koramil 409-02/Lebong Selatan
Labels: Lebong

Thanks for reading Babinsa Koramil Lebong Selatan Hadiri Pelantikan Kades Talang Leak. Please share...!

Back To Top